Memiliki usaha yang menjanjikan tentunya menjadi impian semua orang. Selain bisa menjadi jaminan untuk masa depan, usaha yang menjanjikan juga bisa membuka lowongan pekerjaan untuk banyak orang. Namun, dibutuhkan usaha yang keras untuk bisa mencapai keberhasilan dalam usaha. Cara Cerdas Melihat Peluang Usaha Bagi... Read more »
Franchise atau waralaba merupakan sebuah bentuk strategi usaha yang bertujuan untuk memperlebar jangkauan usaha dalam meningkatkan pangsa pasar dan penjualan. Franchise merupakan sebuah perkawinan bisnis dari yang sudah ada (franchisor) dengan pendatang baru di dunia bisnis (franchisee). Dalam pembentukan franchise (waralaba) si pemilik merek... Read more »
Pendidikan vokasi merupakan sistem pendidikan praktis yang diarahkan pada penguasaan dan pengembangan keahlian terapan, beradaptasi pada bidang pekerjaan tertentu serta dapat menciptakan peluang kerja. Melalui pendidikan vokasi diharapkan peserta didik siap menjawab tantangan dunia kerja ke depan untuk menjadi tenaga-tenaga terampil dan profesional sekaligus... Read more »
Saat ini transaksi online merupakan cara yang paling popular untuk melakukan kegiatan belanja anda. Tidak hanya sangat praktis, dengan transaksi online anda dapat dengan mudah memilih berbagai barang keperluan dengan mempertimbangkan harga dan jenis produk yang ada. Selain itu anda juga tidak perlu repot... Read more »
Phising adalah tindakan memperoleh informasi pribadi seperti User ID, PIN, nomor rekening bank, nomor kartu kredit kita secara tidak sah. Informasi ini kemudian akan dimanfaatkan oleh pihak penipu untuk mengakses rekening, melakukan penipuan kartu kredit atau memandu nasabah untuk melakukan transfer ke rekening tertentu... Read more »
Resign (bahasa Inggris) jika diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia berarti mengundurkan diri (berhenti). Dengan demikian pengertian resign kerja adalah mengundurkan diri atau berhenti dari tempat bekerja yang sekarang. Umumnya resign kerja disebabkan ingin pindah kerja ke tempat yang lain. Namun, ketika memutuskan untuk pindah... Read more »
Mesin ATM (Automated Teller Machine) atau dalam bahasa diartikan Indonesia Anjungan Tunai Mandiri, dikembangkan oleh Luther George Simjian, di City Bank New York tahun 1939, pada awalnya bertujuan untuk membantu nasabah bank di dalam melakukan penarikan uang tunai dimana cabang bank tersebut tidak ada.... Read more »
Salah satu bisnis atau usaha kecil adalah bisnis berbasis rumahan. Pengertian singkat bisnis rumahan atau bisnis rumah tangga adalah suatu usaha yang dijalankan di dalam rumah, bukan gedung khusus atau pabrik dengan modal kecil. Umumnya modal bisnis rumahan didapat dari gaji atau simpanan keluarga... Read more »